Obesitas atau kegemukan adalah suatu keadaan dimana tubuh sudah tidak bisa lagi mentolerir kelebihan berat badan, dan ini sangat berbahaya jika dibiarkan begitu saja. Dengan obesitas maka resiko datangnya penyakit berbahaya akan semakin meningkat. Banyaknya lemak, khususnya di daerah pinggang akan menambah resiko terkena penyakit Kanker atau Jantung. Agen Domino
Akibat dari Obesitas bisa sangat fatal, memiliki berat badan ideal sangat dianjurkan untuk menjaga kesehatan anda. Terutama bagi anda yang memiliki riwayat penyakit tekanan darah tinggi, diabetes, kolesterol dan jantung.
Penyakit - penyakit kronis yang sering dikaitkan dengan obesitas, penyakit seperti Jantung, tekanan darah tinggi, kolesterol, penyakit hati dan kantung empedu. Kelebihan berat badan juga dapat mempengaruhi kinerja hormon insulin sehingga meningkatkan resiko terkena Diabetes. Selain itu obesitas dapat menyumbat pembuluh darah dan pada wanita dapat menyebabkan haid tidak teratur dan Infertilitas. Agen Domino
Maka dari itu, jagalah kesehatan tubuh dan makan makanan yang berserat agar terhindar dari berat badan yang berlebihan. Dan olahraga setiap hari agar tubuh tetap sehat dan bugar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar